Rabu, 12 Desember 2012

Cara membuat banner di Joomla versi 2.5.7

Langkah langkahnya sebagai berikut : 

1. Klik Components -> Banner -> Categories -> New.
    lalu isi Titlenya misalnya Masyarakat lalu save and close

2. Lalu selanjutnya klik Client -> New -> Isi Client Name, Contac Name, dan Contact email sesuai dengan data diri anda. Lalu save and Close

3. Klik Banner untuk membuat banner lalu New 

4. Isi seperti yang anda inignkan Category nya sesuai kan dengan yanag sudah dibuat tadi. Untuk picture anda bisa pilih sendirisesuai kekeinginan,. Lalu save and close

Banner berhasil dibuat

Untuk memunculkan banner tersebut lakukan langkah-langkah dibawah ini : 

* Extention -> Module manager -> New -> klik Banner (sebelah kanan)

* Setelah itu lengkapi bagian seperti Title, Position : 8, Client, Category, Footer Text, Lalu Save and close

* Untuk melihat banner yg tadi kita buat klik view site.

Selamat Mencoba Semoga Berhasil





 

Cara meng-Install module dan mengaktifkan di joomla 2.5.7

1. Pilih Extention -> Extentinon Manager -> lalu browse. Pastikan sudah ada module di laptop atau komputer anda. Lalu Upload and Install

2. untuk bisa munculkan module tersebut pada website lakukan langkah berikut ini :
    - Extention -> Module manager -> di klik statusnya (yg tadinya merah setelah di klik berubah jadi hijau) -> Klik Judul Module -> Select Position -> Module assignment nya : On All Page -> Basic Options*harus diisi)
3. Setelah itu klik view site (di pojook kanan atas) 
ini dia hasilnya

Mudah kan?selamat mencoba



Cara membuat WebLinks di Joomla versi 2.5.7

Langkah untuk membuat Weblinks pada Joomla 2.5.7

1.Klik Component -> Pilih Weblinks (paling bawah) -> dan klik categories.

2.Klik New untuk membuat Category Weblink

3.Lalu isi Title sesuai dengan keinginan anda. dan klik Save & Close

4.Setelah itu klik Weblinks yang ada di sebelah categories

5.Lalu klik new untuk membuat Weblinks

6.Lalu anda isi sesuai dengan keinginan anda. misalnya seperti saya. Link nya saya isi : Sma Yadika 5 dengan URL http://smayadika5.com , lalu save and close

7.Selanjutnya adalah buat menu baru, dengan cara Menus-> Menu Manager -> Add New Menu

8.Setelah itu isi Title nya dan Menu Type nya

9.kita harus menampilkan link yang tadi kita buat,untuk menampilkan klik Add a module for this menu type pada link yang td kita buat

10. Isi Title dengan Menu Link, Pilih posisinya lalu Save & Close

11.Lalu Klik Menus -> Link -> Add New Menu Item 

12.Pilih menu item type nya dengan List Web Links in  a category. isi menu title nya dengan keinginan, pilih selest a category sesuai dengan category yg dibuat. Lalu save & Close

13.Untuk melihat nya klik view site.lalu akan muncul seperti ini.

ini dia hasilnya 



Mudahkan?Silahkan mencoba:)










Cara membuat menu baru dan menu item di Joomla versi 2.5.7

Langkah langkah membuat menu baru pada joomla versi 2.5.7

1.Untuk membuat menu,pertama-tama Klik Menus-> Menu Manager-> lalu Add New Menu. Lihat seperti gambar di bawah ini

2. Lalu isi Title sesuai dengan yang anda inginkan misalnya "Menu Makanan"



3. Berikutnya agar menu nya dapat tampil di website joomla, kita harus mengklik Add a module for this menu type.seperti di bawah ini

4    4. Selanjutnya beri Judul yang nanti nya akan tampil di halaman website nya, lalu select position. saya memilih posisi 7. Lalu save and close


6.Selesai-----------------------------


Langkah langkah untuk membuat menu item pada Joomla versi 2.5.7

1. Untuk membuat menu item. klik Menus lalu karna saya tadi membuat Menu makanan -> lalu klik Add New Menu Item.

2. selanjutnya seperti ini, Pilih Single Article. Lalu klik Save & Close

3. Untuk melihat menu yang kita buat tadi anda bisa klik View Site di pojok kanan atas. Lalu akan tampil seperti ini 

4.Selesai-------------


Mudah kan?Selamat Mencoba :)